3 Ruangan Favorit ABeauties di Abby n Bev Beauty Store, Bikin Betah Seharian

ABBY N BEV – Setiap kali datang ke beauty store Abby n Bev, pasti selalu ada spot favorit yang bikin betah berlama-lama.

Nggak cuma belanja kosmetik dan skincare, experience di Abby n Bev memang dibuat spesial supaya setiap abeauties bisa merasakan kenyamanan sekaligus eksplorasi produk dengan lebih seru.

Nah, dari sekian banyak area, ternyata ada tiga ruangan yang jadi spot favorit abeauties ketika mampir ke store.

1. Glowroom: Ruang Makeup Idaman

Pertama, ada Glowroom yang jadi spot wajib buat abeauties yang suka makeup-an. Ruangan ini dilengkapi cermin besar dan kursi super nyaman sehingga bikin sesi makeup makin leluasa.

Ditambah lagi, kamu bisa langsung mencoba berbagai tester produk yang tersedia di sana. Jadi, nggak cuma belanja, kamu juga bisa mencoba look baru yang sesuai kebutuhan sehari-hari.

Glowroom benar-benar bikin pengalaman makeup jadi lebih menyenangkan!

2. Beauty Bar: Surga Para Pecinta Makeup

Selanjutnya, ruangan yang selalu jadi incaran pengunjung adalah Beauty Bar. Area ini menyediakan berbagai tester lengkap dari banyak brand ternama.

Kamu bisa mencoba deretan produk mulai dari complexion, setting spray, lip product, hingga face product seperti blush, contour, dan highlighter.

Gak cuma itu, koleksi eye product di sini juga sangat beragam, jadi kamu bebas bereksperimen dengan berbagai look.

Ditambah dengan adanya cermin, kursi, dan brush yang sudah disiapkan, kamu benar-benar bisa eksplorasi makeup tanpa batas.

3. Toilet: Amenities Lengkap untuk Touch Up

Yang nggak kalah menarik, abeauties ternyata juga suka banget dengan toilet Abby n Bev. Bukan toilet biasa, karena di sini tersedia amenities super lengkap.

Mulai dari face wash, hand wash,,micellar water, blush, sunscreen, sampai lip product dan powder untuk touch up hingga parfum semuanya ada.

Jadi, kalau kamu ngerasa kusem dan butuh segar lagi setelah seharian beraktivitas, kamu tinggal mampir ke toilet dan langsung siap tampil flawless lagi.

Dengan adanya tiga ruangan favorit ini, wajar banget kalau abeauties selalu betah datang ke Abby n Bev beauty store.

Dari Glowroom yang bikin sesi makeup nyaman, Beauty Bar yang super lengkap, hingga toilet dengan fasilitas premium, semuanya memang dirancang untuk kasih pengalaman terbaik.

Jadi, tunggu apa lagi? Yuk, langsung jadikan Abby n Bev toko kosmetik, makeup dan skincare sebagai destinasi buat belanja sekaligus seru-seruan bareng teman!***

Share this :

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Keranjang Belanja